Banner

Review Film Yes Man | Jim Carrey

Posted By Sapta Jayas on Monday, November 7, 2016 | November 07, 2016

Pesan yang cukup positif disampaikan oleh Jim Carey melalui film ini, yaitu jangan pernah takut untuk mengatakan iya. Adalah Carl Allen yang diperan kan oleh Jim Carey seorang bankir yang mengalami depresi berat sejak bercerai dengan istrinya. Allen yang tadinya berpikiran sangat negatif dianjurkan untuk mengikuti sebuah seminar yang pada akhirnya mengubah cara pandangnya terhadap hidup.
Jim Carrey | Yes Man
Pesan yang cukup positif disampaikan oleh Jim Carrey melalui film ini, yaitu jangan pernah takut untuk mengatakan iya. Adalah Carl Allen yang diperan kan oleh Jim Carrey seorang bankir yang mengalami depresi berat sejak bercerai dengan istrinya. Allen yang tadinya berpikiran sangat negatif dianjurkan untuk mengikuti sebuah seminar yang pada akhirnya mengubah cara pandangnya terhadap hidup. Ia mulai melakukan hal-hal yang tidak akan mungkin dilakukanya sebelum mengikuti seminar tersebut. Karena keberanianya mengatakan ya pula ia berkesempatan untuk berkenalan dengan seorang wanita nyentrik yang bernama Allison yang diperankan oleh Deschanel. Film ini memang tergolong ringan namun duet kocak Jim Carrey dengan Deschanel mampu membuat film ini semakin menarik.
Share this

Blog, Updated at: November 07, 2016

0 komentar:

Post a Comment

#saptajayasrecords